Membuat Masakan Gangsa Daging Iga Sapi - Masakan Kalimantan

Gangsa Daging Iga Sapi - Resep Masakan Kalimantan
Gangsa Daging Iga Sapi
Bahan Gangsa Daging Iga Sapi:

  • 500 gram daging iga sapi
  • 1.300 ml air

Haluskan
  • 6 siung bawang putih
  • 1 ½ sendok teh ketumbar
  • 2 cm kunyit sangrai
  • 2 cm kencur
  • 1 sendok teh terasi, goreng
  • 1 sendok teh garam
  • 4 butir kemiri sangrai

  • 1 mata asam jawa
  • 50 ml minyak goreng
  • 4 buah cabai merah, iris serong

Cara Membuat Gangsa Daging Iga Sapi:
  1. Siapkan daging iga sapi. Campur dengan air dan bumbu yang dihaluskan. Masak sampai daging matang dan air kaldu menyusut.
  2. Beri asam jawa dan minyak goreng, teruskan memasak sambil sesekali diaduk. Tambahkan cabai merah, aduk kembali sampai cabai layu dan kuah mengering. Angkat.

Untuk 4 Orang

0 komentar:

Posting Komentar

Most Popular

Masakan Jawa

Masakan Sulawesi

Masakan Kalimantan

Resep Puding

Masakan Bali

Resep Minuman

Masakan Sumatera

Resep Kue